Alam bisa bersahabat dengan manusia, namun alam juga bisa menjadi musuh yang teramat ganas dan brutal, bencana tidak memilih orang untuk dibinasakan, dan bencana biasanya melakukan pembinasaan masal terhadap para penghuni setempat. Berikut ini
7 bencana alam terbesar yang pernah dicatat sejarah, sebenarnya masih ada beberapa bencana dahsyat yang terjadi di bumi, namun karena data yang kurang akurat jadi admin hanya sampaikan sampai ke 200 tahun belakang. berikut daftarnya dari yang paling kecil.
1. Gempa bumi dan Tsunami, Samudra Hindia - 2004
Korban tewas 230.000+ Jiwa